PT. NPP Terima Kunjungan Peserta EDB Singapore, Pelajari Batam di Sektor Manufaktur

Pada hari Rabu, 8 Februari 2023, PT. Nusatama Properta Panbil menerima kunjungan 15 peserta dari para Wakil Presiden Regional dan Direktur Regional EDB (Economic Development Board of Singapore) dari Divisi Operasi Internasional yang berbasis in-market, di EDB Centres di seluruh ASEAN, Asia Selatan, China Raya, Jepang, Korea, Eropa, dan Amerika Serikat.

Tujuan dari kunjungan tersebut adalah memberikan pemahaman yang lebih baik kepada para peserta mengenai penawaran Batam di sektor manufaktur bagi perusahaan global yang berinteraksi dengan in-market.

More
articles